Cara Ganti Label Nama, Harga, Qty dan Subtotal Produk di Halaman Keranjang Belanja Wordpress
Gimana Caranya?
- Silahkan login ke halaman dashboard website yang berbasis WordPress Anda
- Masuk ke menu Plugin File Editor / Editor Berkas Plugin
- Pilih Plugin WooCommerce
- Cari File Cart.php di dalam Menu Templates > Cart
- Jika ingin mengganti label Product maka Pilih class product-name yaitu pada bagian
<?php esc_html_e( 'Product', 'woocommerce' ); ?> - Silahkan ganti tulisan Product menjadi nama lain sesuai dengan apa yang kamu inginkan. Begitu juga untuk bagian Price, Qty, dan Subtotal
- Contohnya seperti pada gambar dibawah ini:
Perbesar Gambar - Jangan lupa untuk menekan tombol Update File supaya apa yang kamu edit tersimpan ke dalam sistem.
Yuk, join kelasnya disini.
Semoga bermanfaat.
Bagikan ke Yang Lain
Diskusi
Belum ada pertanyaan pada artikel ini
Tulis Pertanyaan
Ada pertanyaan? Silahkan tulis pada form dibawah ini
Silahkan login dahulu untuk dapat berkomentar, klik disini.Artikel yang Lain
Cara Menggunakan Open Broadcaster Software (OBS) di…
Open Broadcaster Software atau biasa disebut dengan OBS merupakan salah 1 software gratis (open source)…
SelengkapnyaCara Kirim Email dari Localhost dengan Codeigniter…
Sebelumnya kita telah belajar tentang Cara Kirim Email dari Localhost dengan PHP Native dan PHPMailer,…
SelengkapnyaCara Mudah Install Libre Office di Linux
Libre Office merupakan salah 1 alternatif pengganti aplikasi office dari Microsoft Office yang biasa…
SelengkapnyaCara Menginstall Git di OS Windows 10
Sebelumnya saya sudah membahas tentang cara menginstall git di os linux, nah pada kali ini gilirannya…
SelengkapnyaCara Membuat Fitur Backup Database di Codeigniter…
Codeigniter adalah salah satu framework php yang ringan dan cepat juga telah memberikan berbagai…
SelengkapnyaMembuat Validasi Form dengan Mudah Menggunakan Jquery…
Validasi pada suatu form merupakan salah satu fitur yang dapat diberikan kepada user dalam mengisikan…
Selengkapnya